Cara Mengobati Kucing Jamuran yang Harus Kamu Ketahui

Cara Mengobati Kucing Jamuran yang Harus Kamu Ketahui

Sebelum memutuskan untuk merawat kucing, ada baiknya kamu belajar terlebih dahulu tentang segala sesuatu yang mungkin terjadi pada kucing, salah satunya yaitu cara mengobati kucing jamuran. Jamur adalah hal yang seringkali menyerang kucing. Maka dari itu, bukanlah hal yang tidak mungkin kucing yang kamu pelihara terserang jamur. Jamur akan memakan keratin pada bulu, kulit, serta … Baca Selengkapnya

Tanda Anak Sehat Secara Fisik dan Psikis, Apa Saja?

Tanda Anak Sehat Secara Fisik dan Psikis, Apa Saja?

Bagi setiap orang tua, melihat banyaknya tanda anak sehat yang muncul dalam perkembangannya merupakan hal yang membahagiakan. Tanda tersebut adalah bukti bahwa pertumbuhan anak cenderung maksimal dan sesuai dengan apa yang seharusnya. Hanya saja, tentu penting pula bagi orang tua untuk mengetahui beberapa tanda anak yang sehat dari segi fisik dan psikis. Ya, dengan pengetahuan … Baca Selengkapnya

3 Tips Cara Menyimpan Bubuk Minuman Coklat Agar Tidak Lembab

3 Tips Cara Menyimpan Bubuk Minuman Coklat Agar Tidak Lembab

Salah satu bahan baku yang memerlukan perhatian dalam penyimpanannya adalah bubuk minuman coklat. Penyebabnya adalah serbuk  dalam bentuk bubuk amat mudah menyerap kelembaban dari udara karena memang untuk menjaga kualitasnya, pabrikan membuatnya menjadi sesering mungkin. Kendati demikian, bahan baku dalam bentuk serbuk adalah yang paling ideal untuk disimpan. Karena bentuknya yang ringkas serta mudah untuk … Baca Selengkapnya

Mengenal Nutrisi Susu Untuk Anak 4 Tahun yang Baik Bagi Pertumbuhannya

Mengenal Nutrisi Susu Untuk Anak 4 Tahun yang Baik Bagi Pertumbuhannya

Anak yang berusia 4 tahun cenderung akan lebih aktif dalam beragam aktivitas. Mereka tidak hanya senang bergerak, melainkan juga melakukan eksplorasi. Oleh karenanya, memberikan nutrisi tambahan pada anak menjadi hal penting untuk menunjang pertumbuhan dan kesehatannya. Hal inilah yang menjadi dasar pemberian susu untuk anak 4 tahun. Ya, sebagaimana diketahui, susu adalah salah satu minuman … Baca Selengkapnya

Konsumsi Kopi Hitam Tanpa Gula yang Aman Bagi Lambung

Konsumsi Kopi Hitam Tanpa Gula yang Aman Bagi Lambung

Banyak yang mengatakan bahwa meminum Kopi hitam tanpa gula akan meningkatkan potensi menderita penyakit lambung atau maag. Pasalnya, secangkir kopi mengandung asam yang dapat membuat lambung teriritasi atau bahkan semakin parah. Jika Anda pecandu kopi, tentu anggapan tersebut akan sangat menyulitkan, karena rasanya tidak mungkin ada hari yang terlewatkan tanpa menikmati cita rasanya. Lalu, adakah … Baca Selengkapnya

3 Cara Mempersiapkan  Menu Masakan Sehari-Hari Untuk Keluarga

3 Cara Mempersiapkan Menu Masakan Sehari Hari Untuk Keluarga

Bagi seorang ibu, mempersiapkan menu masakan sehari-hari untuk keluarga adalah suatu kebahagiaan tersendiri. Terlebih jika buah hati sedang dalam masa pertumbuhan, ada banyak variasi menu yang tersedia di dunia maya. Namun, bagaimana dengan perempuan yang memiliki peranan ganda? Apakah mungkin mempersiapkan semuanya dengan cara yang paling efisien dan efektif? Tentu saja bisa. Simak pembahasan di … Baca Selengkapnya

Bubur Tim Bayi Untuk Anak Usia 6-7 Bulan

Pentingnya Memahami Tekstur Makanan Bayi Saat Pemberian MPASI

Saat bayi Anda berusia 6 bulan, Anda bisa memberinya makanan padat. Namun tetap jangan mengurangi jumlah ASI, berikan makanan padat untuk melengkapi nutrisi harian bayi. Apalagi di usia 6 bulan, bayi pada umumnya memiliki kemampuan mengoordinasikan gerakan mata dan tangan yang cukup terampil. Anda dapat memberi makan bayi Anda dengan bubur tim bayi sayur ala … Baca Selengkapnya

5 Langkah Sederhana Atasi Climate Change

5 Langkah Sederhana Atasi Climate Change

Perubahan iklim terjadi karena perubahan cuaca yang tidak teratur dan berlangsung secara terus-menerus. Fenomena ini diakibatkan oleh semakin panas suhu bumi disebabkan berbagai faktor yang banyak dilakukan oleh manusia. Langkah nyata dan sederhana bisa dimulai dari diri sendiri untuk mengatasi climate change. 1. Matikan Listrik yang Tidak Dipakai Matikan segala peralatan elektronik yang tidak dibutuhkan … Baca Selengkapnya

3 Kelebihan HP Xiaomi 12 Pro dari Pesaingnya

default featured image

Xiaomi menjadi salah satu ponsel pintar yang benar-benar serius ingin menyaingi iPhone. Khususnya untuk hp Xiaomi 12 Pro yang memang fokus pada kelas flagship. Tidak hanya spesifikasi di atas kertas, tapi juga kualitas tersebut terlihat dari pengalaman nyata. Nah, kamu pasti penasaran dengan kelebihan dari Xiaomi 12 Pro ini, bukan? Di Bagian Desain Modul kamera … Baca Selengkapnya

Ganti Timing Belt Mobil Korea

timing belt mobil korea

Berapa Kilometer Harus Ganti Timing Belt Mobil Korea ? Ganti onderdil timing belt mobil korea harus dilakukan pada waktu yang tepat agar tidak menimbulkan kerusakan pada komponen lain. Timing belt adalah sparepart sabuk karet yang sangat kuat dan bentuknya bergerigi fungsinya untuk memutar poros chamsaft. Sehingga perlu perawatan maksimal pada suku cadang timing belt. Ketahui … Baca Selengkapnya